Loading the player ...
Korut-Korsel akan Samakan Zona Waktu
01 Mei 2018 00:16 WIB
0
Televisi lokal Korea Utara melaporkan bahwa Korea Utara akan menggeser zona waktunya 30 menit lebih awal agar sama dengan zona waktu Korea Selatan pada 5 Mei mendatang. Hal ini dilakukan sebagai langkah nyata rekonsiliasi damai kedua Korea.
http://video.metrotvnews.com/play/2018/05/01/868034/korut-korsel-akan-samakan-zona-waktu
No comments:
Post a Comment